Cara Tanam Pohon Bidara Dari Stek Batang

Pohon bidara adalah salah satu pohon yang disebut dalam hadist, konon pada jaman Nabi Muhammad Rosullallah tanaman bidara digunakan untuk ikhtiar pengusiran jin yang merasuk ke tubuh manusia.
Rata rata orang muslim yang mengetahui hal yang disebutkan di atas pasti berkeinginan untuk memiliki pohon bidara.

Pohon bidara terutama daunnya, menurut kepercayaan nenek moyang secara turun temurun dipercaya berkhasiat menurunkan demam.

Tersebut dalam hadist bahwa tanaman ini ditakuti oleh jin, mungkin itu sebabnya kebanyakan orang muslim yang mengetahuinya menanam pohon bidara ini di rumahnya.
 
 
Pohon bidara banyak ragam jenisnya, diantara yang saya ketahui ada bidara arab dan bidara china, kemungkinan ada jenis lainnya yang tumbuh di berbagai wilayah di dunia ini.

Pohon bidara termasuk tanaman perdu dihabitat aslinya, tumbuhan ini cukup mudah hidup dan beradaptasi di daerah kering dan daerah yang memiliki curah hujan tinggi.

Pohon bidara tumbuh dari biji, tetapi ternyata pohon ini juga cukup mudah tumbuh ditanam dari potongan atau cutting pohon tersebut atau dengan cara di stekk.

Jika sobat sehobi ingin mencobanya dibawah ini cara stek pohon bidara.


  • Potong batang pohon bidara bisa bagian pucuk atau dibawah pucuk.
  • Potong kira-kira sepanjang 25cm.
  • Setelah itu tancap batang tersebut ke media tanam lalu simpan ditempat yang teduh

Baca juga

Cara sambung pucuk pohon anggur/grapes
 
 

Insha Allah batang tersebut akan tumbuh bahkan tanpa menggunakan zpt, demikian yang pernah saya coba, dulunya saya cuma punya satu tanaman bidara sekarang lebih dari 7 semua saya tanam dengan cara stekk atau dengan menanam cutting nya.

Lihat vidio

Comments

Terpopuler

Miracle Fruit atau Buah Ajaib, Cara Tanam Pohon Miracle Fruit

Cara Stek Pohon Apel Anti Gagal

Tanaman Buah Ajaib,Miracle Fruit Yang Membooming Di Jual

Manfaat Buah Sirsak, Apel dan Manggis